2013-07-28

Bagaimana membuat logika sebuah program

Dalam membuat logika, yang pertama kali kita perhatikan adalah bagaimana tingkah laku anda bila mengerjakan manual.
tentu saja tidak sama masing-masing orang. Tetapi kamu bisa perhatikan dalam hal pengerjaan. Kita terkadang berada di dunia programer dan berfikir layaknya programer yang bisa dibilang kayak robot.

Padahal kita harusnya sadar yang make sistem kita ini adalah orang yang bisa dibilang pengen cari gampangnya aja. Yah dari gampang input barang sampe gampang menyelesaikan tulisan yang dia kerjakan.

Disini saya hendak membuat program pemanggilan pasien. Sistemnya kalau manual

  • cari no terbaru yang belum di panggil
  • panggil no tersebut
  • kalau ada coret
  • kalau tidak ada lanjut dan sebelumnya tidak di coret.
Sekilas terlihat mudah! Namun aslinya tidak! karena kita harus memperhatikan tampilanya. Dan juga cara agar data tersimpan di database. Database disini adalah memakai mysql yang bisa didapat saat install xampp. Selain mysql ada nama lain! Namun ada cara lain tergantung kebutuhan.

Tidak ada komentar: